Rabu, 17 Juli 2019

PERALATAN YANG DIGUNAKAN UNTUK INSTALASI LISTRIK

PERALATAN YANG DIGUNAKAN UNTUK INSTALASI LISTRIK 

a. Test Pen 
 Tespen atau Test Pen merupakan salah satu alat yang paling sering digunakan oleh para Teknisi Listrik dalam melakukan pekerjaannya. Bentuknya yang relatif kecil dan mirip seperti sebuah Pena membuatnya sangat mudah untuk dibawa kemana-mana. Ujung Test Pen yang yang berbentuk “Minus” dapat dijadikan sebagai Obeng untuk melonggarkan atau mengetatkan sekrup (screw). Jadi Test Pen pada dasarnya adalah suatu alat ukur yang digunakan untuk mengetahui atau mengecek apakah sebuah penghantar listrik memiliki tegangan listrik atau tidak. Penghantar listrik yang dimaksud disini dapat berupa Kabel listrik, Kawat listrik maupun Stop Kontak listrik.
Berikut ini adalah cara penggunaannya :
  1. Ambil Test Pen dan pegang Test Pen tersebut dengan ujung-ujung jari tangan.
  2. Letakan ujung jari telunjuk pada bagian atas Test Pen (ujung jari telunjuk harus tersentuh pada bagian besi di atas Test Pen tersebut).
  3. Tempelkan bagian ujung Test Pen (bagian bawah yang biasa berbentuk Minus Obeng) ke sumber listrik yang akan diuji.
  4. Perhatikan Lampu Indikatornya. Jika Lampu Indikator Menyala maka Kabel listrik atau penghantar listrik tersebut sedang dialiri arus listrik (terdapat Tegangan). Jika Lampu Indikator tidak Hidup (OFF) maka kabel listrik atau penghantar listrik tersebut tidak dialiri arus listrik (tidak terdapat tegangan di penghantar tersebut).
Cara Pegang Test Pen (Tespen)
b. Solder 
Hasil gambar untuk solder
Solder atau patri merupakan alat bantu dalam merakit atau membongkar rangkaian elektronika pada rangkaian yang terdapat pada papan PCB.
Solder mengubah energi listrik menjadi energi panas. Solder banyak jenis dan beragam bentuknya, umumnya berbentuk seperti pistol, dan lurus dengan mata solder di ujung yang berbentuk lancip, dan dilengkapi tombol pengatur suhu ukuran tinggi rendahnya panas yang dihasilkan untuk membuat kawat timah mencair agar dapat melepaskan atau menyatukan kaki-kaki komponen pada papan PCB. Suhu panasnya yang terlalu berlebihan dapat merusak komponen atau menyebabkan komponen lain ikut terlepas.
Solder pula digunakan untuk upaya alternatif jumper dengan menghubungkan kabel kecil pada hubungan yang putus pada papan PCB agar yang retak atau terputus agar dapat tersambung kembali.

sumber : https://www.google.com/url?sa=i&source=images&cd=&ved=2ahUKEwjBp4uDtr3jAhVSmuYKHYTeDPcQjRx6BAgBEAU&url=https%3A%2F%2Fwww.bukalapak.com%2Fp%2Fhandphone%2Fspare-part-tools-handphone%2F2vq38b-jual-solder-goot-25w-goot-cs-30-solder-tangan-soldering-iron&psig=AOvVaw3Oraw7RUlAN3QL4Wj_h0Zs&ust=1563503348688680


c. Penggaris Siku 
penggaris siku adalah alat yang digunakan untuk mengukur siku dari suatu sambungan, baik siku bagian dalam maupun siku bagian luar 
Hasil gambar untuk penggaris siku
sumber : https://www.google.com/url?sa=i&source=images&cd=&ved=2ahUKEwjM6-S6tr3jAhXC8XMBHdh4D8sQjRx6BAgBEAU&url=http%3A%2F%2Falatproyek.com%2F1558-penggaris-siku-try-square-300-mm12in-krisbow-kw0101414.html&psig=AOvVaw1XX7eEEcZZ3BmOZ0mgFjfR&ust=1563503469767657

d. Pahat 
Pahat adalah alat yang digunakan untuk membuat lubang pada kayu 
Hasil gambar untuk pahat
sumber : https://www.google.com/search?q=pahat&safe=active&tbm=isch&source=iu&ictx=1&fir=uxEhXXjplvF1VM%253A%252CJNiHUgD2_yZdWM%252C%252Fm%252F0_dqb&vet=1&usg=AI4_-kSCMmbsbz03sfXqGrRR9jDFtsdrJw&sa=X&ved=2ahUKEwjI8s-Bt73jAhUak3AKHXPiDt4Q_B0wCnoECAoQAw#imgrc=uxEhXXjplvF1VM:

e. Gunting Seng 
Gunting seng adalah alat yang digunakan untuk memotong seng atau sejenisnya 
Hasil gambar untuk gunting seng
sumber : https://www.google.com/search?q=gunting+seng&safe=active&tbm=isch&source=iu&ictx=1&fir=9iP3KyMOZQBGBM%253A%252CJQaKQ9QlnwflZM%252C_&vet=1&usg=AI4_-kTTtEHuhYgDnzAqtKtj8X5h3TilWg&sa=X&ved=2ahUKEwjnmpC0t73jAhUKtY8KHaqLCxIQ9QEwDHoECAYQHA#imgrc=9iP3KyMOZQBGBM:

f. Ketam 
Ketam berfungsi untuk memperhalus permukaan kayu 
Hasil gambar untuk ketam
sumber : https://www.google.com/imgres?imgurl=https%3A%2F%2Fs0.bukalapak.com%2Fimg%2F0092478502%2Fw-1000%2FMESIN_SERUT_KAYU_PLANER_KETAM_KEN_1982.jpg&imgrefurl=https%3A%2F%2Fwww.bukalapak.com%2Fp%2Findustrial%2Fmesin%2Fmesin-usaha%2Fdffx5s-jual-mesin-serut-kayu-planer-ketam-ken-1982&docid=NFgp4D2jVTt0IM&tbnid=_9hxuE0llddXkM%3A&vet=10ahUKEwj-jcXqt73jAhUFiHAKHQvNBJcQMwhVKAkwCQ..i&w=1000&h=626&safe=active&bih=789&biw=1600&q=ketam&ved=0ahUKEwj-jcXqt73jAhUFiHAKHQvNBJcQMwhVKAkwCQ&iact=mrc&uact=8

Tidak ada komentar:

Posting Komentar